Kejurnas INKANAS KAPOLRI CUP VI

Kejurnas INKANAS KAPOLRI CUP VI

Yth.All Ketua, Shihan, Sensei, Senior, Simpai, MSH, Kohai, Atlet dan Keluarga Besar Inkanas Se-Indonesia.

Salam Karate, Osh...

Dengan hormat,
Menindaklanjuti keputusan hasil rapat koordinasi KDG, DG dan Ketua Harian PB.Inkanas,  kami informasikan  bahwa :

1. Agenda Giatnas 2015 Inkanas sementara ditunda karena situasional.

2. Untuk persiapan tim PB. Inkanas menghadapi Kejurnas Mendagri Maret 2015 di Banten, maka Tim PB.Inkanas akan turun full tim Terbaik dari hasil Kejurnas Inkanas 2015.

3. Pelaksanaan Kejurnas Inkanas Piala Kapolri ke-VI  akan di selenggarakan di Bandung  Jawa Barat tgl.27 Februari - 1 Maret 2015.

4. Penataran Wasit Nasional Inkanas tgl. 24 - 26 Februari 2015.

5. Ketua panitia pelaksana kejurnas Inkanas 2015 adalah Ketua Dewan Guru PB.Inkanas Shihan Ellong Tjandra, SE.MM.

6. Mohon seluruh pengda Inkanas se-Indonesia mempersiapkan seluruh Atlit-atlitnya.

7. Mengenai informasi resmi akan disampaikan selanjutnya.

Demikian informasi awal ini disampaikan jika ada ketidakjelasan  mohon untuk menghubungi Tim Humas PB.Inkanas. HP. 08129486915 / 088804348808. atau sharing email di  email: komunikasi@inkanas.org
Terima kasih telah menjadi bagian dari Inkanas.

Salam Karate OSH...

Hormat kami, 

Djoko Surojo, SE.MM

DOWNLOAD PROPOSAL DISINI

Cara mendownload:

  1. Pilih add to cart
  2. Ikuti petunjuk yang diberikan dan check out
  3. Anda tidak akan dipungut biaya sepeser pun untuk mendownload dari sini (0.00$ / Rp 0)
  4. File digital akan dikirimkan melalui e-mail Anda.
Posted on 2015-01-16 Home, Kejuaraan, Berita 0 4832
Tag: INKANAS, POLRI

Leave a Comment

You must be logged in to post a comment.

Blog archives

Blog categories

Latest Comments

No comments

Blog search

Next